Selasa, 02 Februari 2010

Kebebasan Finansial

Kapan terakhir anda jalan-jalan dengan keluarga ? hanya anda dan istri serta anak-anak, berapa uang yang harus anda persiapkan untuk memenuhi kebutuhan anda selama berekreasi? apakah itu sudah menjadi bagian dari rencana anda? atau uang yang anda gunakan adalah uang untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari yang terpaksa anda gunakan karena anda sangat ingin mengajak keluarga untuk berekreasi?
Dengan melihat kondisi saat ini, akan banyak sekali keluarga yang tidak bisa menikmati rekreasi, jangankan untuk berekreasi, untuk makan sehari-hari pun mereka harus banting tulang.
Anda Memiliki kesempatan untuk mengubah situasi ini
Anda bisa membuka internet
mari kita ubah pandangan kita tentang keuangan kita.
ketika anda bekerja pada suatu perusahaan, anda mendapatkan keamanan akan uang. setiap bulan anda mendapatkan gaji, mendapatkan tunjangan kesehatan. anda tidak perlu khawatir kalau anda tidak akan tidak punya uang. tapi bagaimana dengan waktu anda? apakah sebebas yang anda suka?
sudah saatnya kita berubah!!!!
kita bisa memiliki banyak uang tanpa mengorbankan waktu kita dengan keluarga.
siapkah anda untuk berubah????
HARUS..... ANDA HARUS SIAP UNTUK BERUBAH......
karena tanpa perubahan semua tidak mungkin terjadi.... ada evolusi.... ada revolusi.... semua adalah menuju pada perubahan.
evolusi atau revolusi... itu pilihan anda...

Tidak ada komentar: